Label: Mastodi
Sajak Mastodi Alfarisi; BELAGU
Aku bingung;
Sungguh bingung melihat tingkah dan lakunya
Janggal mengganjal,
Didengar tak mendengar,
:Serakah! Bukan?
Aku bingung;
Mendengung api menyala-nyala
Hingga marah tak pernah menyerah
Lawan! lawan! lawan!
Hanya kata yang tak pernah...
Mastodi Alfarisi: Waspada Sosmed, Baca Selektif dan Konsumtif
Malang, Rumah Baca Orid
Arus informasi dan komunikasi sosial media (sosmed) pada beberapa pekan terakhir menjadi sorotan publik, mengingat banyaknya kasus penyalahgunaan yang dilakukan oleh pengguna sosmed itu...